Kamis, 31 Oktober 2013

tulisan


Filza Fardhila
19511217
3PA05

1. Tulisan pertama
Disini saya akan menuliskan sedikit pengalaman teman saya dalam beroganisasi. Pengalaman ini tepatnya teman saya alami ketika ia duduk di bangku sekolah menengah atas. Teman saya dipercayakan sebagai ketua organisasi siswa di sekolah. Seperti yang teman saya ceritakan bahwa sepak terjangnya ketika menjadi ketua Osis sangat bagus karena dia bisa membimbing para anggotanya untuk melakukan dan menyelesaikan tugas dan kerjaan dalam organisasi tersebut. 
Teman saya juga sukses mengadakan acara-acara yang diselenggarakan sekolahnya. Sehingga ia pun di juluki ketua Osis terbaik dan periode Osis terbaik dari periode Osis sebelumnya.
Demikian sedikit pengalaman tentang Organisasi teman saya.

2. Tulisan kedua
Actuating adalah suatu tindakan untuk mengusahakan agar semua anggota kelompok berusaha untuk mencapai sasaran yang sesuai dengan perencanaan manejerial dan usaha-usaha organisasi. Jadi actuating artinya menggerakkan orang-orang agar mau bekerja dengan sendirinya atau dengan kesadaran secara bersama-sama untuk mencapai tujuan dikehendaki secara efektif.

Seperti definisi diatas dan tulisan pertama disini saya ingin membahas kembali tentang kinerja teman saya sebagai ketua Osis. Sebagai ketua dia berhasil membimbing dan menggerakkan anggota untuk melakukan tugas-tugas yang telah diberikan. Dan terlaksanalah semua dan terselesaikan lah semua tugas-tugas yang diberikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar